Judul : Lirik Lagu Slank - Atas Nama Blues
link : Lirik Lagu Slank - Atas Nama Blues
Lirik Lagu Slank - Atas Nama Blues
Waktu ku sedih patah hati
Aku dengarkan
Blues
Lagi sendiri teman-temanku pergi
Aku dendangkan
Blues
Di tempat kerja kena PHK
Putus asa
Aku ngeBlues
Lama kupendam jadi dendam
Kulapiaskan marahku pada
Blues
Atas nama blues sluruh hidupku
Atas nama blues semua laguku
(Atas nama blues anything for you)
Atas nama blues kuucapkan Thank you
Sebentar lagi mau melodi
Kuambil harmonica dan kumainkan
Aku dengarkan
Blues
Lagi sendiri teman-temanku pergi
Aku dendangkan
Blues
Di tempat kerja kena PHK
Putus asa
Aku ngeBlues
Lama kupendam jadi dendam
Kulapiaskan marahku pada
Blues
Atas nama blues sluruh hidupku
Atas nama blues semua laguku
(Atas nama blues anything for you)
Atas nama blues kuucapkan Thank you
Sebentar lagi mau melodi
Kuambil harmonica dan kumainkan
Demikianlah Artikel Lirik Lagu Slank - Atas Nama Blues
Sekianlah artikel Lirik Lagu Slank - Atas Nama Blues kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Lirik Lagu Slank - Atas Nama Blues dengan alamat link https://liriklagucuy.blogspot.com/2015/08/lirik-lagu-slank-atas-nama-blues.html
0 Response to "Lirik Lagu Slank - Atas Nama Blues"
Post a Comment