Judul : Lirik Lagu Afgan - Panah Asmara
link : Lirik Lagu Afgan - Panah Asmara
Lirik Lagu Afgan - Panah Asmara
![]() |
Track 07/12 04:33 2010 |
Berdebar rasa di dada
Setiap kau tatap mataku...
Apakah arti pandangan itu
Menunjukkan hasratmu
Sungguh aku telah tergoda
Saat kau dekat denganku...
Hanya kau yang membuatku begini...
Melepas panah asmara
Reff :
Sudah katakan... cinta
Sudah kubilang... sayang
Namun kau hanya... diam...
Tersenyum... kepadaku
Kau buat aku... bimbang
Kau buat aku... gelisah
Ingin rasanya kau jadi milikku...
Ku akan setia menunggu
Satu kata yang terucap...
Dari isi hati sanubarimu
Yang membuatku bahagia...
Sungguh aku telah tergoda...
Saat kau dekat denganku...
Hanya kau yang membuatku begini...
Melepas panah asmara
Reff :
Sudah katakan... cinta
Sudah kubilang... sayang
Namun kau hanya... diam...
Tersenyum... kepadaku
Kau buat aku... bimbang
Kau buat aku... gelisah
Ingin rasanya kau jadi milikku...
( panah asmara, panah asmara )
( panah asmara... aaa... )
( panah asmara, panah asmara... )
Panah asmara, panah asmara
Panah asmara... a aaa...
Panah asmara, panah asmara...
+++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++
Reff :
( sudah katakan... cinta ) hooow... cinta... aaa...
( sudah kubilang... sayang ) hooow... sayang...
( namun kau hanya... ) hanya... ( diam... ) diam...
( tersenyum... kepadaku ) senyum kepadaku
Oh, kau buat aku... bimbang
Kau buat aku... gelisah
Ingin rasanya kau jadi milikku... ( milikku... )
Kau buat aku... bimbang
Kau buat aku... gelisah
Ingin rasanya kau jadi milikku...
( ingin rasanya kau jadi milikku... )
Ingin rasanya... kau... jadi milikku... wo o uuuh...
( panah asmara, panah asmara )
( panah asmara... aaa... )
Panah asmara, panah asmara...
+++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++
Lirik Lagu Panah Asmara yang dipopulerkan oleh Afgan ini adalah hak cipta / hak milik artis, band, atau pencipta lagunya. Blog-lirik hanya edit sedikit agar lebih nyaman dibaca. Mohon maaf jika terjadi kesalahan penulisan karena sebagian liriknya hasil ketik sendiri.
Demikianlah Artikel Lirik Lagu Afgan - Panah Asmara
Sekianlah artikel Lirik Lagu Afgan - Panah Asmara kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Lirik Lagu Afgan - Panah Asmara dengan alamat link https://liriklagucuy.blogspot.com/2014/06/lirik-lagu-afgan-panah-asmara.html
0 Response to "Lirik Lagu Afgan - Panah Asmara"
Post a Comment